Cara Download Video dari Youtube dengan Y2mate
Signaltodays.com Kebutuhan akan video konten media sosial pribadi atau organisasi kadang menuntut kita menunduh beberapa video dari berbagai sumber. Salah satu platform paling umum sebagai sumber video viral adalah youtube. Namun website youtube memiliki kebijakan paling privat sehingga bebrapa video yang ingin diunduh tidak mudah didapat. Sehingga perlu website pihak ketiga untuk mengunduh video dari youtube, salah satu webisite nya adalah y2mate.com. simak cara download dari youtube.
Baca Juga : Lowongan Kerja Administrasi Klinik di Cikarang
Cara Download video youtube dengan y2mate.com
Cara download video youtube yang kedua yaitu mengunjungi situs y2mate.com. Pada cara ini juga terbilang sama cukup mudah namun lebih ada download berupa Video dan MP3, berikut ini langkah-langkahnya :
- Siapkan link youtube terlebih dahulu
- Copykan link youtube pada kolom yang sudah disediakan lalu tekan Start
- Setelah itu akan muncul pilihan untuk mendownload berupa Video MP4 dan berupa MP3
- Setelah itu kita tinggal klik saja menu Download.
Selamat mencoba ya sobat signal.