Indonesia VS Australia: Partai Hidup Mati Kualifikasi Piala Asia U 23
Signaltodays.com_ Tim nasional Indonesia siap melakoni laga leg 2 melawan Australia. Setelah tampil habis-habisan di leg pertama Kualifikasi untuk masuk putaran final piala asia U-23 di Uzbekistan. Indonesia U-23 bakal menjalani laga penentuan lawan Australia, Jumat (29/10). Di leg pertama
Indonesia harus mengakui keunggulan Australia dengan skor 2-3 di leg pertama pekan lalu. Tim asuhan coach STY wajib menang dengan selisih dua gol untuk menjaga asa lolos ke Piala Asia U-23 2022.
Tampil dengan skuat yang masih sama dengan leg pertama timnas akan memaksimalkan kecepatan dengan strategi counter attact. Australia merupakan tim langganan lolos ke piala asia semenjak memutuskan gabung ke zona asia.
Baca Juga :Taklukan PSIS ,PERSIB rebut Puncak Klasemen dan status Tak Terkalahkan
Pertandingan di grup G yang hanya menyisakan 2 tim ini memiliki skema 1 tim yang akan lolos ke pase berikutnya. Grup G tidak menggunakan goal home away sehingga jika Indonesia skenario Timnas lolos semakin besar.
Timnas harus menangn dengan selisih 2 gol. Sedangkan jika timnas menang dengan selilis 1 goal maka pertandingan akan langsung adu pinalti.
Dengan skema demikina STY juga sudah menpersiapkan penedang finalti terbaik sebgai upaya pertandngan berakhir dengan adu finalti.
“ Saya tidak bisa membayangkan akhir pertandingan nanti seperti apa, namun saya tetap optimis timnas bisa lolos ke piala Asia” Ujar STY.
Laga tersebut akan berlangsung petang nanti dan disiarkan langsung oleh Tv Nasional, jadi jangan sampai terlewat, pastikan anda mendukung timnas Indonesia.