Tag: Kejuaraan Nasional
-
Pon Bela Diri Kudus 2025 Jadi Ajang Pembuktian Diri bagi Muhammad Rizqi Maulana
Signaltodays — Suasana GOR Djarum Kudus pada 12 Oktober 2025 dipenuhi semangat juang para atlet. Di tengah riuhnya sorakan penonton, Muhammad Rizqi Maulana , mahasiswa Program Studi Sistem Informasi, tampil percaya diri di arena Pon Bela Diri Kudus 2025 . Turun di cabang olahraga nasional Judo kelas 60 kg, Rizqi menunjukkan ketenangan dan fokus tinggi ...