BWF World Tour Finals: Jordan/Oktavianti Bungkam Ganda Campuran Inggris Dua Set Langsung
Praveen Jordan Merupakan Kelahiran Bontang, Indonesia Pada Tahun 26 April 1993. Sedangkan Melati Daeva Oktavianti Merupakan Kelahiran Serang, Banten, 26 Oktober 1994. Dan Mereka Merupakan Pemain Asal Jebolan Klub PB Djarum.
Jordan Dan Oktavianti Dalam Event BWF World Tour Finals Yang Diselenggarakan Di Bangkok , Thailand, Jordan Dan Oktavianti Tergabung Dalam Grup A Yang Tergabung Dengan Pasangan Ganda Campuran Dari Negara Lainnya Diantaranya Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai Yang Merupakan Pasangan Dari Tuan Rumah Yaitu Thailand , Seo Seung Jae/Chae Yu Jung Merupakan Wakil Dari Korea Dan Marcus Ellis/Lauren Smith Yang Merupakan Perwakilan Dari Inggris
Dalam Event BWF World Tour Finals Kali Ini Jordan/Oktavianti Sudah Bermain Duakali Di Grup A, Untuk Pertandingan Perdannanya Yang Di Selenggarakan Di Impact Arena, Bangkok, Thailand, Rabu (27/1/2021) Melawan Perwakilan Dari Tuan Rumah Dechapol Puavaranukroh / Sapsiree Taerattanachai, Dan Akhirnya Jordan/Oktavianti Takluk Di Ruber Game Dengan Score 13-21, 21-16, 11-21 , Dan Di Pertandingan Kedua Grup A Di Impact Arena, Kamis (28/1/2021) Jordan/Oktavianti Bertemu Dengan Marcus Ellis/Lauren Smith Yang Merupakan Perwakilan Dari Inggris Dan Jordan/Oktavianti Bisa Mengunci Kemenangan Dengan Dua Set Sekaligus Meskipun Jalannya Pertandngan Begitu Sengit Mengingat Pasangan Dari Inggris Hampir Saja Bisa Merebut Kemenangan Di Set Pertama Lawan Bahkan Sempat Mencapai Game Point Lebih Dulu Di Kedudukan 20-19.
Kesalahanpun Dilakukan Oleh Lauren Smith Yang Serv Nya Menyangkut Net Dan Jordan/Oktavianti Mampu Merebut Tiga Poin Beruntun Untuk Mengamankan Gim Pertama. Situasi Berbalik Di Game Ke Dua Jordan/Oktavianti Melesat Meninggalkan Point Dari Pasangan Inggris Tersebut Meskipun Pasangan Inggris Sempat Merapatkan Pointnya Menjadi Lebih Dekat Dan Beruntung Beruntung Jordan/Oktavianti Bisa Merebut Poin Terakhir. Smes Keras Jordan Memastikan Kemenangan Untuk Ganda Campuran Indonesia. Kemenangan Terhadap Pasangan Marcus Ellis/Lauren Smith Memberikan Harapan Bahwa Pasangan Jordan/Oktavianti Bisa Memasuki Semi Final Dengan Catatan Harus Mengalahkan Pasangan Dari Wakil Korea, Seo Seung Jae/Chae Yu Jung, Pada Pertandingan Ketiga, Jumat (29/1/2021).